Deskripsi
Pelakasanaan Vaksinasi bersama POLRES Kudus diadakan pada hari jumat tanggal 25 Februari 2022 yang bertempat di Balai Desa Banget. Vaksin yang diberikan adalah vaksin astrazeneca dosis 1, 2, dan 3 (booster) dengan sasaran yaitu lansia yang belum vaksin.